Andre Rosiade meminta kepada pemerintah melalui Kementerian Perdagangan (Kemendag) untuk bertindak tegas terhadap masuknya pakaian impor bekas ke dalam negeri.
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) bakal memusnahkan baju bekas impor senilai lebih dari Rp 20 miliar di Pekanbaru, Riau dan Mojokerto, Jawa Timur.
DLHK NTB menganggap temuan mikroplastik Sungai Meninting Lombok Barat dan Sungai Jangkuk Kota Mataram sebagai peringatan agar mengelola sampah lebih baik.