Peringatan dini gelombang tinggi terjadi di Perairan Jawa Timur terjadi beberapa hari ini. Gelombang tinggi disebabkan adanya pengaruh badai tropis anggrek.
Polisi masih menyelidiki kasus kematian selebgram Lula Lahfah. Masyarakat diminta untuk berempati dan tidak menyebarkan data pribadi Lula ke media sosial.