Polisi mengungkap alasan sopir tronton maut di Balikpapan, M Ali (47), tak banting setir sebelum menabrak sejumlah kendaraan. Ali mengaku panik jelang kejadian.
Kecelakaan maut di Balikpapan, Kaltim dimana truk tronton menyeruduk sejumlah pengendara di turunan Simpang Rapak, Jalan Soekarno Hatta berakhir tragis.