Kesepakatan ini terjalin untuk beberapa sektor antara lain sektor kesehatan, bioteknologi, manufaktur, energi terbarukan, ketahanan pangan, dan keuangan.
Presiden Prabowo Subianto tiba di Pangkalan Militer Andrews, Washington DC, kemarin. Kedatangan Prabowo disambut oleh sejumlah pejabat AS hingga para WNI.