Gempa dengan Magnitudo 3,9 mengguncang Air Bangis, Kabupaten Pasaman Barat, siang ini. Gempa terjadi di laut sebagai akibat dari pergerakan sesar Mentawai.
Gempa bumi dengan magnitudo (M) 5,2 terjadi di Kabupaten Pohuwato, Gorontalo. Getaran gempa dirasakan di sejumlah daerah di Gorontalo hingga Sulawesi Tengah.
Puluhan guru PPPK di NTB protes rencana pemprov untuk mengembalikan penempatan awal. Mereka menginginkan solusi atas masalah jam mengajar dan lokasi yang jauh.