China mengatakan "sangat prihatin" atas bentrokan mematikan antara Kamboja dan Thailand. Beijing menyerukan kedua negara menyelesaikan konflik melalui dialog.
Sebelas pelajar SMK menjalani pembinaan di Pondok Pesantren Dzikir Al Fath setelah terlibat tawuran. Program ini bertujuan memulihkan mental dan perilaku.
Tawuran antar dua kelompok terjadi di Embong Malang, Surabaya, akibat kesalahpahaman dan sengketa tanah. Polisi menutup jalan untuk mengendalikan situasi.
Lebih dari 500.000 orang telah mengungsi dari rumah-rumah mereka ke tempat aman di Thailand & Kamboja sejak meletusnya kembali konflik perbatasan kedua negara.