Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa tidak mau Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) ikut menanggung beban utang proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung.
Presiden Prabowo Subianto ingin kereta cepat Whoosh terhubung hingga Banyuwangi. KCIC siap mendukung pengembangan transportasi berbasis rel di Indonesia.
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin menyatakan pembangunan Bandara KASA di Situbondo sebagai penghormatan sejarah & dukungan untuk pertahanan serta kesejahteraan rakyat.