Netanyahu menyebut serangan Israel terhadap pejabat senior Hamas di Qatar "dibenarkan" karena hubungan yang terjalin antara Doha dengan kelompok tersebut.
Dinkes Sumsel menerima hasil pemeriksaan yang dilakukan BPOM Palembang pada kasus keracunan MBG di OKI. Ada dua item menu makanan yang mengandung E Coli.
Para pemimpin Arab dan Muslim menyerukan untuk meninjau ulang hubungan dengan Israel menyusul serangan Tel Aviv menargetkan pemimpin Hamas di Qatar pekan lalu.
Deklarasi 25 poin menegaskan kembali solidaritas Arab dan Islam dengan Qatar. Sekaligus menyerukan langkah internasional yang lebih keras untuk mengadili Israel