Penyuka camilan tradisional bisa bikin ketan kukus dengan isian rendang daging. Rasa pulen legit ketan makin enak dipadukan dengan daging pedas berempah.
Aksi numpang makan di pesta pernikahan orang tak dikenal banyak dilakukan orang. Tapi kali ini, aksi numpang makan ini justru ketahuan oleh keluarga pengantin.
Prilly Latuconsina mengumumkan dirinya masuk ke jajaran pemilik Persikota Tangerang. Di samping itu, Prilly juga dikenal sebagai artis yang hobi masak.
Temannya ulang tahun, pria ini punya cara unik sekaligus kocak untuk memberikan kejutan spesial kepada temannya. Seperti memberikan hadiah nasi Padang.
Seorang pria di Ambon memilih makan malam dengan nasi Padang. Namun ketika sedang asyik makan, ia menemukan belatung hidup di rendang telur yang dimakannya.