Satgas Rehabilitasi Pascabencana Sumatera targetkan pendataan bantuan rumah rusak selesai akhir Januari. Validasi data dilakukan untuk akurasi penyaluran.
Kabupaten Morotai berhasil masuk dalam daftar prioritas nasional pembangunan 100 gudang beras BULOG di wilayah 3T (Terdepan, Terpencil dan Tertinggal).
Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Ahmad Luthfi, meminta Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) berkontribusi menumbuhkan ekonomi di wilayahnya.
Wamendagri Bima Arya memimpin Rakor sinkronisasi pusat dan daerah di IPDN. Ia menekankan peran Sekda dan Bappeda dalam kolaborasi dan penguatan birokrasi.