Sejumlah relawan Presiden Jokowi akan menyelenggarakan musyawarah rakyat (musra) untuk menentukan calon presiden pilihan rakyat. Relawan JoMan tidak diajak.
Kendaraan listrik bisa mengurangi ketergantungan terhadap BBM. Jika makin banyak orang pakai kendaraan listrik, pemerintah bisa hemat ratusan triliun rupiah.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengkritik Anies Baswedan. NasDem menilai Hasto sedang profiling Anies menjadi salah satu kandidat capres diusung PDIP pada 2024.
Gabungan relawan Jokowi mulai menggodok nama bakal calon presiden dan wakil presiden untuk pemilu 2024. Relawan menjaring aspirasi melalui musyawarah rakyat.