Pemkab Karawang siapkan 11 ribu beasiswa untuk pelajar dan mahasiswa melalui program Kacer. Anggaran meningkat jadi Rp25 miliar untuk pemerataan pendidikan.
Lima calon rektor Universitas Mataram periode 2026-2030 resmi mendaftar. Yusron Saadi, pendaftar kelima, menekankan pentingnya visi kolektif untuk Unram.
Menteri Iftitah menyampaikan duka cita atas wafatnya Abdul Rohid, anggota Tim Ekspedisi Patriot. Ia dikenang sebagai sosok pengabdi muda yang inspiratif.
Pendaftaran Bintara Brimob Polri 2025 dibuka. Calon peserta harus mengikuti seleksi ketat dan memenuhi syarat. Simak jadwal dan tata cara pendaftarannya!