Plt Ketum PPP Muhamad Mardiono melepas pengurus harian DPP PPP yang akan berangkat umroh. Hal ini dilakukan untuk membangun kekeluargaan dalam kepengurusan.
Polisi menangkap tujuh orang terkait ancaman terhadap Paus Fransiskus di media sosial. Salah satunya memberikan komentar bom saat live kegiatan Paus Fransiskus.
Paus Fransiskus tiba di SUGBK, Jakarta, dengan menaiki mobil Maung buatan PT Pindad. Dia disambut yel-yel meriah oleh puluhan ribu umat yang hadir di lokasi.
Jaksa kutip Al-Baqarah ayat 188 saat baca pendahuluan surat tuntutan hakim agung nonaktif Gazalba Saleh. Jaksa menyebut ayat itu relevan dengan kasus tersebut.
Paus Fransiskus mengunjungi Masjid Istiqlal, Jakarta. Dia melihat terowongan penghubung Masjid Istiqlal dengan Gereja Katedral Santa Maria Diangkat ke Surga.