Setiap menteri mendapatkan jatah mobil dinas. Lalu apa mobil dinas yang didapat menteri Kabinet Merah Putih di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto?
Menteri Prasetyo Hadi mengumumkan produksi mobil Maung untuk kendaraan dinas menteri. Mobil ini dipromosikan sebagai produk dalam negeri oleh pemerintah.
Bawaslu Kepri telusuri penggunaan mobil dinas di kampanye paslon Cagub dan Cawagub Kepri nomor urut 1, Ansar Ahmad-Nyanyang Haris Pratamura di Kota Batam.