Polda Kaltara menyatakan Teguh Triwantoro diberhentikan karena tidak melaksanakan perintah Kapolda Kaltara untuk memeriksa hilangnya barang bukti BBM ilegal.
Aktor Hud Filbert Idrus atau HI ditangkap polisi terkait penyalahgunaan narkoba. Selain Hud, ada 6 tersangka lain yang ditangkap di 3 lokasi yang berbeda
Dalam OTT terhadap Wali Kota Bandung Yana Mulyana, KPK menyita barbuk berupa uang pecahan dolar AS hingga sepatu Louis Vuitton (LV), total nilainya Rp 924 juta.
Polres Depok memusnahkan barang bukti miras ilegal dan narkoba yang beredar selama Ramadan 2023. Sebanyak 40 kg ganja dan 1,63 gram tembakai sintetis dibakar.