Kapolsek di Kendal yang digerebek warga karena diduga selingkuh kini ditangani Polda Jateng. Perwira polisi itu bakal dipatsus dan diperiksa untuk sidang etik.
Ketua Komisi III DPR Habiburokhman meminta standar Divisi Propam Polri dievaluasi. Hal ini menindaklanjuti kasus Kabag Ops Polres Solsel menembak rekannya.
Kasi Keuangan Polres Padangsidimpuan Aiptu R yang sempat diperiksaPropam Polda Sumut akhirnya dijatuhi hukuman PTDH, karena terbukti melakukan penggelapan.
Seorang pria mengaku menjadi korban pungutan liar (pungli) saat mengurus pajak di Samsat Bekasi. Propam Polda Metro turun tangan menyelidiki dugaan tersebut.