"Baru kusadari, cintaku bertepuk sebelah tangan" adalah penggalan lirik lagu Pupus yang dipopulerkan oleh band Dewa 19. Simak makna dari lagu Pupus berikut.
Dalam berbagai bincang-bincang podcast, Ahmad Dhani dan Ari Lasso mengatakan bahwa mereka sendiri masih terus bertanya-tanya, mengapa Dewa 19 bisa bertahan.