Pemuda-pemudi Kubu Raya yang tergabung dalam Relawan Gibran Kubu Raya (Raka) mendeklarasikan dukungannya terhadap Gibran Rakabuming Raka sebagai cawapres 2024.
Partai Golkar menunjuk Kepala Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) Golkar Nusron Wahid sebagai perwakilan tim kampanye Pilpres pemenangan Prabowo Subianto.
Pasutri lansia di Kubu Raya, Kalbar, Abun (65) dan Acu (70) tewas dibunuh perampok yang menyatroni rumahnya. Polisi menduga korban dan pelaku saling kenal.
Udara Kota Jambi saat ini masih dalam kategori tidak sehat untuk dihirup oleh masyarakat. Pagi ini tercatat, Indeks Standar Pencemaran Udara mencapai angka 150.