Beberapa daerah di Jawa Tengah sudah memasuki musim hujan di awal bulan ini. Berikut daftar daerah di Jateng yang diprediksi hujan hari ini, menurut BMKG.
Ketua DPR RI Puan Maharani menyaksikan pameran patung ciptaan seniman Amerika Serikat (AS) Brian Donnelly aka KAWS yang tengah 'mejeng' di Candi Prambanan.
Di Java Ballon Attraction 2023 Wonosobo, terdapat beragam formasi balon udara yang membentuk lembah Dieng, Gunung Sindor, telaga Menjer, dan Waduk Madaslintang.
Sebanyak 6 anak rambut gimbal di Kabupaten Wonosobo diruwat. Dalam ruwatan ini, anak rambut gimbal meminta sejumlah permintaan unik sebagai syarat ruwatan.
Bus Pariwisata menabrak tiang VMS di Tol Surabaya-Mojokerto memuat rombongan warga Benowo, Kecamatan Pakal, Surabaya. Mereka baru pulang wisata dari Dieng.