Satu truk tronton menimpa mobil di Ngaliyan Semarang, Rabu (7/6) lalu. Tiga penumpang mobil tewas, termasuk bocah yang sebelumnya selamat usai 4 jam dievakuasi.
Balita di Samarinda positif sabu usai minum pakai botol pemberian tetangga berinisial ST (51). Polisi mengungkap botol tersebut ternyata bekas bong ST.
Seorang anak balita berusia 3 tahun di Samarinda, Kalimantan Timur, terungkap positif narkoba. Sebelumnya, gejala pada balita tersebut sempat dikira kesurupan.
Sedang ramai pesta pernikahan yang menghadirkan katering dari gerai terkenal. Bukan katering prasmanan, melainkan Starbucks hingga Sushi Tei layaknya di mall!