Banyuwangi menggelar Festival Gandrung "Dari Masa ke Masa" untuk melestarikan Tari Gandrung. Ribuan peserta dari berbagai daerah berkompetisi selama tiga hari.
Paguyuban Alumni Akpol 2005, Tathya Dharaka, mengirim ratusan paket bantuan untuk korban bencana di Sumatera. Aksi solidaritas ini dipimpin AKBP Wahyu Hidayat.
Polri kirim logistik dan peralatan SAR ke Aceh, Sumut, dan Sumbar untuk evakuasi korban bencana. Bantuan mencakup perahu, pelampung, dan kebutuhan mendesak.