Menu sarapan orang Jakarta ternyata berbeda-beda. Orang Jakarta Barat diketahui suka sarapan bakmi ayam. Netizen ini memberikan versi area Jakarta lainnya.
Bagi pecinta bakmie wajib mendatangi 'Tirta Lie Noodle Festival' yang menghadirkan puluhan UMKM pedagang bakmi terbaik yang diakui oleh vlogger Tirta Lie.
Muslim harus teliti dalam memilih makanan yang mereka konsumsi. Agar mengetahui halal atau tidaknya makanan tersebut, berikut istilah babi yang perlu dipahami.
Nama adalah doa. Wujud syukur dengan pemberian nama Anugerah ini menghantarkan hidangan baso goreng Anugerah ini laris manis bahkan hingga lintas negara.
Ternyata masyarakat Jakarta punya kebiasaan yang berbeda saat sarapan. Ada pula wanita yang protes ke restoran karena uap masak babi haram jika terkena pakaian.