Tawuran kembali terjadi di Surabaya. Setelah Dharmahusada, tawuran kali ini terjadi di Jalan Dinoyo, Tegalsari. Empat orang terluka dalam tawuran tersebut.
Rosmah Mansor dinyatakan bersalah melakukan korupsi. Vonis bersalah ini lebih dari seminggu setelah Najib Razak mulai menjalani hukuman penjara 12 tahun.
Ester Lilik Wahyuni (51), bos laundry di Surabaya tewas dibunuh dan mayatnya dimasukan dalam tong. Pelaku dua mantan karyawannya yang sakit hati karena dipecat.
Dua pria yang berdiri tegap di belakang Presiden Jokowi dalam sidang tahunan MPR 2022 menarik perhatian. Dua pria tersebut merupakan asisten ajudan Jokowi.
Aliman duduk di kursi pesakitan. Ia harus mempertanggungjawabkan perbuatannya menggondol 20 keris dari sebuah toko di Stan Penampungan Pertokoan Pasar Turi.