Pemerintah memperpanjang masa PPKM di luar Jawa dan Bali dari 15 hingga 28 Februari. Berikut adalah daftar status level PPKM di wilayah-wilayah tersebut.
Densus 88 menangkap 4 tersangka teroris jaringan Jamaah Islamiyah (JI) di Jateng. Polri menjelaskan rekam jejak para tersangka yang ditangkap kemarin itu.
Zona oranye COVID-19 melonjak dari 34 wilayah menjadi 119 wilayah. Paling banyak dilaporkan berada di Jawa dan Bali, tersebar di mana saja? Ini daftarnya.