Pakar Unika Andreas Pandiangan menyoroti kegagalan 2 artis dalam kontestasi Pilkada 2024 di Jateng. Ia menekankan menang pilkada tidak sekadar modal populer.
Pimpinan DPR RI audiensi dengan selebgram Arnold Putra, yang bercerita tentang penahanannya di Myanmar. Puan Maharani menekankan pentingnya perlindungan WNI.
Film Mertua Ngeri Kali, debut Bunda Corla, hadir dengan komedi keluarga yang menghibur. Kisahnya tentang konflik mertua dan menantu yang penuh emosi dan humor.