Jusuf Kalla dan Aburizal Bakrie menghadiri tasyakuran Kaesang dan Erina Gudono, malam ini. Keduanya memberikan tips pernikahan agar awet kepada mempelai.
Remaja 16 tahun inisial AR di Jember, Jawa Timur, tewas ditebas pacarnya, RAT (22) menggunakan celurit setelah pacarnya mengetahui korban sedang hamil 7 bulan.
Remaja perempuan yang ditemukan tewas di areal persawahan TPA di Jember dibunuh oleh pacarnya sendiri. Pelaku nekat diduga karena enggan bertanggung jawab.
KTT G20 tahun 2022 di Bali merupakan salah satu momen penting tahun ini. Indonesia berhasil menyelenggarakan agenda besar yang dihadiri para pemimpin dunia.