Aksi heroik berujung maut kembali terjadi. Nyawa pria ini melayang setelah coba menolong teman yang kakinya dililit ular cokelat timur yang sangat berbisa.
Sekelompok pemburu dari Mississippi menangkap aligator terpanjang. Panjang buaya itu memecahkan rekor untuk aligator terpanjang di negara bagian tersebut.