Kapolres Dairi AKBP Reinhard Nainggolan memukuli anggotanya, Bripka DS dan Bripka HS, hingga masuk rumah sakit. Reinhard pun meminta maaf atas kejadian itu.
Kapolres Dairi meminta maaf karena telah memukul dua anggotanya hingga masuk rumah sakit. Dia mengaku baru tahu anggotanya itu masuk RS usai mengikuti zoom.