DKPP memecat 3 komisioner KPU Kota Palopo, Sulsel. Ketiga terbukti melakukan pelanggaran etik dalam pemberian status memenuhi syarat calon Walkot Trisal Tahir.
Pelantikan kepala daerah tanpa sengketa MK dijadwalkan digelar serentak 6 Februari 2025 di Jakarta. Berikut daftar kepala daerah di Sumut yang bakal dilantik.