Penembak capres Kolombia Miguel Uribe Turbay adalah seorang remaja. Perekrutan anak di bawah umur untuk melakukan tindak kriminal banyak terjadi di negara itu.
Israel mulai mendeportasi 12 aktivis pro-Palestina, termasuk aktivis Swedia Greta Thunberg, yang kapal bantuannya menuju Gaza dicegat oleh pasukan Israel.
DPRD Jabar soroti sepinya Bandara Kertajati. Wakil Ketua Komisi III, Romli minta evaluasi total manajemen dan promosi untuk meningkatkan pendapatan dan layanan.
Dampak longsor dan banjir di Nunukan, masih jadi pilu bagi warga wilayah Krayan Selatan. Sejak 4 Juni 2025 Krayan Selatan mengalami pemadaman listrik total.
Pemkab Nunukan melihat ada potensi memperpanjang status tanggap darurat bencana di Krayan Selatan. Kini, kecamatan tersebut tengah alami pemadaman listrik.
Warga Australia Puridas Robinson ditangkap di Bali karena menerima kiriman narkotika dari AS. Ia diduga memesan hasis via Instagram dan membayar dengan kripto.