Lesti Kejora melaporkan suaminya, Rizky Billar ke Polres Metro Jakarta Selatan atas dugaan kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Begini kondisi rumahnya.
Dalam laporan Lesti Kejora ke polisi, pemicu KDRT diawali cekcok soal isu Rizky Billar selingkuh hingga akhirnya berlanjut Lesti dibanting di kamar mandi.