Terdakwa kasus pabrik uang palsu, Andi Ibrahim tak kuasa menahan tangis saat sidang di PN Sungguminasa, Gowa. Dia menangis tersedu menyesali perbuatannya.
Eks Kepala Perpus UIN Makassar Andi Ibrahim membongkar uang palsu yang diproduksi bersama terdakwa lainnya akan ditukar dengan uang reject Bank Indonesia (BI).
Kejagung menyita uang Rp 2 miliar dari rumah Direktur Utama Sritex Iwan Kurniawan Lukminto. Uang itu disimpan dalam plastik merah bergambar Mickey Mouse.