Telur rebus yang direndam larutan shoyu ini juga disebut telur ramen. Karena sering dijadikan topping ramen. Telur ini gampang sekali dibuat dan bisa jadi stok.
Terong yang empuk juicy selalu enak dipadukan dengan rempah segar dan cabe. Bisa direbus atau dibakar dan dibuat sambal. Atau dibuat sambal balado ala Minang.