Bank BTN menjadi pelopor pembiayaan rumah rendah emisi, berkomitmen mendukung 150.000 unit hingga 2029. Proyek ini berkontribusi pada mitigasi perubahan iklim.
BTN berharap kolaborasi dengan Amartha dapat mendekatkan BTN dengan pelaku UMKM khususnya pada segmen ultra mikro yang belum tersentuh akses perbankan.
PT Bank Tabungan Negara mendukung program 3 juta rumah di era Prabowo. BTN berkomitmen menyediakan hunian layak dan ramah lingkungan dengan harga terjangkau.
Direktur BTN Nixon Napitupulu menyatakan 48% karyawan adalah perempuan, menjadikan BTN industri perbankan yang feminim. BTN raih penghargaan untuk keberagaman.