Politeknik Caltex Riau (PCR) buka suara terkait tewasnya mahasiswa saat kegiatan di kawasan wisata Pulau Cinta, Kampar. Kegiatan itu disebut tak seizin kampus.
Mahasiswa Politeknik Caltex Riau (PCR) bernama Candra Kusuma hilang di Sungai Kampar, Riau. Korban hilang akibat terseret arus saat kegiatan mahasiswa di sana.
Dinas Pariwisata Riau prihatin dengan adanya kayu ilegal loging di lokasi wisata Gulamo. Aktivitas ilegal loging ini dinilai dapat menyebabkan bencana alam.
Dua mahasiswa Universitas Riau tewas akibat kecelakaan tunggal di Desa Muara Selaya, Kabupaten Kampar, saat pergi menuju lokasi kuliah kerja nyata (KKN).