Arus lalulintas menuju ke arah Puncak, Cianjur dipadati wisatawan. Akibatnya, antrean panjang kendaraan dari arah Cianjur menuju Puncak mencapai 5 kilometer.
Puncak arus balik di jalur Kabupaten Garut terjadi hari ini. Polisi menyiapkan strategi sistem buka-tutup jalur dengan track panjang, untuk mengurai kepadatan.
H+3 Lebaran 2024, lalu lintas di sekitar GT Cikampek Utama lancar siang hari ini. Pihak kepolisian belum menerapkan rekayasa arus lalu lintas di jalan tol ini.
Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan membeberkan beberapa titik krusial kemacetan saat arus balik Lebaran 2024. Dia mengungkap ada 2 titik krusial kemacetan.
One way nasional arus balik di Tol Kalikangkung Semarang hingga Jakarta bakal diberlakukan hari ini mulai pukul 14.00 WIB. Begini persiapan pengelola tol.