Pemerintah meresmikan stadion atletik internasional di Pangalengan, Bandung. Fasilitas lengkap untuk pelatihan atletik nasional dan kejuaraan internasional.
Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan truk lagi-lagi terjadi. Kecelakaan yang terjadi di Slipi, Jakarta Barat, pagi tadi menyebabkan satu orang tewas.
Kampung Semolowaru, Surabaya diserang puluhan orang tak dikenal, mengakibatkan dua orang terluka dan kerusakan rumah. Warga kini bersiaga pascakejadian.
Negara maju dan kota-kota wisata kelas dunia, ternyata memiliki sejumlah lokasi yang konon jadi sarang para pencopet. Tetap waspada dan ketahui daftarnya.