Australia menolak tawaran China untuk bekerja sama melawan balik kebijakan tarif resiprokal yang diterapkan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.
Trump mengungkapkan industri perfilman AS sedang "sekarat" dan menurutnya gara-gara iming-iming negara lain ke pembuat film AS untuk produksi di luar negeri.