Serabi di Lembang, jadi rekomendasi kuliner yang mesti masuk daftar kunjung wisatawan. Bisa jadi penghangat di tengah dinginnya cuaca Lembang malam hari.
Jembatan gantung memiliki daya tarik bagi wisatawan. Selain memacu adrenalin dengan berjalan di atas ketinggian, pemandangan sekitarnya pun sangat memukau.