KPK mendalami aliran uang yang diduga diterima Ridwan Kamil dari kasus korupsi Bank BJB. Beberapa aset telah disita dan lima tersangka telah ditetapkan.
KPK melakukan operasi tangkap tangan di Sulawesi Tenggara (Sultra), Jakarta dan Sulawesi Selatan (Sulsel). KPK mengamankan tujuh orang terkait OTT tersebut.
KPK naikkan status kasus dugaan korupsi kuota haji 2023-2024 ke penyidikan. Potensial tersangka terkait perintah dan aliran dana dalam pembagian kuota.
Ketua KPK menegaskan amnesti yang diberikan kepada Hasto Kristiyanto semakin memperjelas status bersalahnya, tetapi diampuni atau dikasihani oleh Presiden.