Hacktiv8, salah satu coding bootcamp di Indonesia, punya kampus baru di BSD City. Lewat kampus itu, mereka mau mencetak 500 talenta digital baru selama 2023.
PBESI resmi mengumumkan daftar atlet esports yang mengikuti seleknas SEA Games 2023 di kamboja. Sementara ini, total ada 100 atlet yang dipanggil oleh PBESI.
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) dan Huawei berkolaborasi mencetak talenta dan pemimpin digital perempuan Indonesia.
Ketum PBNU Gus Yahya dan Sutradara Garin Nugroho melakukan pertemuan untuk membahas rencana pembuatan film dokumenter 1 Abad NU pada Selasa (31/1/2023).
Obat penguat kandungan bisa diminum untuk menguatkan kandungan yang lemah. Simak penyebab, hingga alasan kenapa perlu minum obat penguat kandungan di sini.