Anggota DPD RI Arya Wedakarna dilaporkan ke Polda NTB usai videonya viral menolak staf penyambut tamu di Bandara I Gusti Ngurah Rai menggunakan tutup kepala.
Selama 5 tahun pemerintah Jerman membatasi ekspor senjata ke Arab Saudi. Kini ada perubahan haluan politik. Berlin akan ekspor rudal IRIS-T dan jet Eurofighter.
PGI menyikapi perkembangan Pemilu 2024 yang tengah berlangsung. PGI mengaku bersyukur pemilu tak terlihat pembelahan di masyarakat akibat perbedaan pilihan.