Polres Klaten sempat mengamankan 31 pesilat yang konvoi hendak ke Jogja, Senin (5/6) malam. Sehari sebelumnya, di Jogja terjadi tawuran PSHT dengan Brajamusti.
Jokowi dan Anies mesra saat mengecek sirkuit Formula E di Ancol. F-PDIP DPRD DKI menilai kunjungan Jokowi untuk memastikan Formula E Jakarta benar-benar siap.