Kantor Polres Cianjur menjadi saksi pengibaran pertama Bendera Merah Putih sehari sebelum proklamasi. Hal tersebut dilakukan oleh 67 anggota polisi saat itu.
Rumah warga di Bogor Selatan, Kota Bogor, roboh usai terseret longsor. Kejadian itu membuat seorang punghuni rumah terluka karena tertimpa reruntuhan bangunan.
Polisi mengungkap kronologi adu banteng 2 truk di Jalinsum Banyuasin, yang menyebabkan seorang korban tewas. Polisi menilai sopir truk asal Bengkulu lalai.
Empat rumah warga terbakar di Kampung Bajo, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan (Sulsel). Tiga unit armada damkar dikerahkan ke lokasi untuk memadamkan api.