Abu Bakar warga Kota Pangkalpinang, diterkam buaya saat menjala ikan di Sungai Kampung Seberang. Korban berhasil selamat dan mengalami luka robek di tangan.
Bulan Ramadan tak perlu menjadi penghalang untuk lebih semangat berolahraga. Bahkan ada keyakinan, olahraga saat puasa dapat membakar lemak tubuh lebih efektif.
Sebanyak lima bedeng di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) dilalap api. Akibatnya, pasangan suami istri mengalami luka bakar hingga satu orang kritis.