Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati mengungkap jumlah bantuan yang disalurkan ke korban kebakaran depo Plumpang mencapai 1,72 miliar.
Disdukcapil DKI Jakarta membuka posko pelayanan administrasi bagi korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang. Posko tersebut didirikan di 2 lokasi pengungsian.