Ratusan tenaga kesehatan di Bangli, Bali, mengabdi tanpa gaji selama belasan tahun. Mereka audiensi dengan DPRD untuk minta dimasukkan dalam database PPPK.
Pj Gubernur Sumatera Selatan Elen Setiadi menunjuk Sekda Edward Candra merangkap jabatan sebagai Plt Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans).
Demo menuntut Bupati Pati, Sudewo, mundur dari jabatannya berakhir ricuh. Satu unit mobil polisi dibakar. Sejumlah korban terluka. Berikut fakta-faktanya.
Menteri PKP Maruarar Sirait mengapresiasi Menteri PAN-RB Rini Widyantini peduli terhadap kesejahteraan pegawai dengan mendorong program penyediaan hunian layak.
KemenPAN-RB finalisasi Desain Besar Reformasi Birokrasi 2025-2045 untuk menciptakan birokrasi kolaboratif dan berintegritas, responsif terhadap perubahan.