NewJeans memutuskan kembali ke ADOR setelah setahun berseteru. Keputusan ini diambil setelah diskusi dengan manajemen dan menghormati putusan pengadilan.
Seorang pria di Denpasar membunuh istrinya yang sakit stroke akibat depresi. Setelah itu, ia mencoba bunuh diri namun gagal dan kini menjadi tersangka.
Terlalu lama scroll medsos dan menonton konten singkat bisa berdampak buruk. Bukan hanya membuat kecanduan main ponsel, tapi juga mengubah cara kerja otak.
Terlalu banyak 'scroll' media sosial dan menonton konten singkat bisa berdampak besar. Salah satunya menyebabkan kondisi yang dikenal sebagai 'popcorn brain'.
Pria di Prabumulih, ditemukan tewas gantung diri. Sebelum tewas, korban meninggalkan surat berisi tak sanggup menjalani hidup dan permohonan maaf untuk anaknya.