Penggemar Stranger Things di Jepang disuguhi wisata kuliner baru. Traveler dapat menikmati makanan juga suasana yang terinspirasi oleh drama horor Netflix itu.
Bukan Jepang namanya kalau tidak menghadirkan hal unik. Terbaru, ada minimarket yang seluruh bangunannya terbuat dari es. Wah, pasti dingin banget nih!
Wanita ini beli sandwich jenis isian 'double chicken' dengan harapan bisa puas dan kenyang. Sayangnya ketika sandwich dibuka, ia meringis melihat tampilannya.