BPOM melalui Balai Besar POM di Jakarta (BBPOM di Jakarta) menemukan 65 obat ilegal mengandung bahan berbahaya, bisa memicu stroke hingga serangan jantung.
Frangki Kogoya, warga Jayawijaya, Papua, diduga tewas dianiaya oknum TNI. Pomdam XVII/Cenderawasih amankan pelaku dan proses penyelidikan sedang berlangsung.
Satuan Reserse Narkoba Polres Maros menangkap seorang pria berinisial HR (24) yang diduga menjadi kurir sabu di area Bandara Internasional Sultan Hasanuddin.
Korps Marinir merupakan pasukan elite TNI AL. Simak artikel ini untuk mengetahui sejarah transformasi Korps Marinir, struktur organisasi, hingga tugasnya.
BMKG pasang alat WRS-NG di Kodam IX/Udayana untuk mengetahui real-time gempa dan tsunami. Alat ini mendukung mitigasi bencana di berbagai instansi strategis.